Bukber IKSAB TBS 2011

0
1924

KUDUS, Suaranahdliyin.com – Para alumni madrasah Tasywiquth Thullab Salafiyah (TBS) Kudus yang tergabung dalam Ikatan Siswa Abiturien (IKSAB) 2011, akan menyelenggarakan buka bersama (Bukber) pada Ahad Legi, 25 Ramadan 1.439 H yang bertepatan dengan 10 Juni 2018.

Bukber yang mengusung tema ”Ngelingi Lanjaraning Kaweruh” ini akan digelar di Gedung Tanwirul Qulub, Getas Pejaten, Jati, Kudus, Rencananya acara yang rangkaiannya dimulai sekitar pukul 15.30 WIB itu, akan dihadiri KH. Abdul Halim dan Kiai Somadi. (mail, rid/ ros)

Comments