Lomba Video Pembelajaran Pergunu Jateng

0
3011

SEMARANG, Suaranahdliyin.com – Persatuan Guru Nahdlatul Ulama (Pergunu) Jateng menyelenggarakan lomba video pembelajaran bagi para guru. Lomba terbuka bagi anggota Pergunu di Jateng yang telah memiliki kartu anggota Pergunu.

Pendaftaran karya 1 – 22 Agustus, penilaian tahap I 24 Agustus – 10 November, dilanjutkan penilaian tahap II pada 11 – 23 November, dan pengumuman pemenang 25 November. Informasi selengkapnya di 081226162618. (ros/ adb, rid)

Comments